Guna mendorong usaha UMKM di Kel Kejuron, pada hari Sabtu pagi 23 Januari 2021 Camat Taman H. Wahyudi mengunjungi salah satu lapak yang berada di Lapangan Gulun. Camat Taman juga sempat menikmati sarapan pagi nasi pecel rinjing, tape kambang, dan dawet ayu bersama dengan pembeli lainnya.



Doc : FH/MT